Perjuangkan Dualisme Regulator di Batam Tuntas

Musyawarah Daerah (Musda) VI Dewan Pengurus Daerah Realestat Indonesia (DPD REI) Khusus Batam telah usai dengan menghasilkan kepengurusan masa bakti 2017 – 2020 dibawah nahkoda baru, Achyar Arfan. Ada sejumlah tugas besar yang menanti punggawa baru REI Khusus Batam tersebut. Salah satunya terkait dualisme ... [selengkapnya]
Terpilih Jadi Ketua REI Jambi Ramond Fauzan Siapkan Data Perumahan Terpadu

Pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda) REI Jambi ke-8 berakhir Senin (17/4) malam. Dalam “pesta” demokrasi tiga tahunan anggota REI Jambi yang berlangsung alot tersebut, akhirnya memilih Ramond Fauzan sebagai Ketua DPD REI Jambi periode 2017-2020. Alumni Institut Teknologi Bandung (ITB) yang sebelumnya ... [selengkapnya]
Solusi Meningkatkan Serapan KPR-FLPP

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menetapkan target bantuan pembiayaan perumahan tahun 2017. Termasuk solusi untuk meningkatkan serapan anggaran pada tahun ini. Untuk penyaluran KPR Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP), pada tahun ini ditargetkan sebanyak 120.000 unit senilai ... [selengkapnya]
Backlog Tinggi, Pengembang di Banten Harapkan Stimulus

Kebutuhan rumah di provinsi banten cukup tinggi. Dengan populasi sekitar 10 juta jiwa, kebutuhan rumah untuk masyarakat berpenghasilan rendah (mbr) di daerah tersebut diestimasi mencapai sedikitnya 250 ribu hingga 500 ribu unit. Mayoritas diantara yang belum memiliki rumah adalah para pekerja terutama di sektor ... [selengkapnya]